Subscribe to RSS feeds
Al-Quran online belum selesai semua !
New :

Kamis, 15 Juli 2010

Dimanakah Tempat Berdirinya Makmum Apabila Seorang Diri ?

Dimanakah Tempat Berdirinya Makmum
Apabila Seorang Diri ?


1. Apabila ma'mum satu orang harus berdiri di sebelah kanan Imam.

2. Dan ma'mum yang seorang itu berdiri di sebelah kanan harus sejajar dengan Imam bukan dibelakangnya. Saya katakan demikian karena di dalam hadits Jabir bin Abdullah sewaktu datang Jabbar bin Shakhr lalu Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam menempatkannya keduanya dibelakangnya. Ini menunjukan kedua sahabat itu tadinya berada di samping Nabi sejajar dengan beliau. Kemudian Nabi shallallahu 'alaihi wa sallam mendirikan mereka di belakangnya. Tidak akan dikatakan "Di belakang" kalau pada awalnya sahabat itu tidak berada sejajar dengan beliau.

3. Apabila ma'mum dua orang atau lebih, maka harus berdiri di belakang Imam.

0 komentar:

Posting Komentar

Trimakasih Kunjungannya !
Foto saya
nama asliku Rizaldi Nur M. seringnya di panggil Aldi, pingin tau aku ? kunjungi FB q ajaah klik disini

Penggemar